Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

3 Variasi Tag Untuk Menyatakan Area Kerja Javascript

www.niguru.com
Niguru.com | Senin, 13 Jul 2020 | Dunia IT yang terus berkembang dengan pesat, termasuk pada pengembangan browser sebagai salah satu media utama untuk berselancar di jagad internet.

Javascript saat ini sudah dikenali oleh seluruh browser modern sebagai aplikasi default dari HTML. Dimana HTML sebagai penampil informasi, dan Javascript sebagai pengolah data.

Ada beberapa variasi tag JS (Javascript) yang tercipta seiring dengan berkembangnya browser.

Pertama:
Menggunakan language:

<script language="javascript">
[kode JS] ....
...................
</script>

Contoh:


 

Kedua:
Menggunakan type:

<script type="text/javascript"> 
[kode JS] ....
...................
</script>

Contoh:


 

Ketiga:
Hanya dengan tag singkat:

<script> 
[kode JS] ....
...................
</script>

Contoh:


 

Jadi meski tag pembuka ada 3 opsi, tag penutup tetap </script>. Dan meski berbeda tag pembuka, 3 program JS diatas menghasilkan tampilan yang sama pada browser yaitu:


 

Demikianlah penjelasan mengenai 3 opsi tag pembuka JS (Javascript).
Selamat mencoba .. Have a nice day :-)

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)

Posting Komentar untuk "3 Variasi Tag Untuk Menyatakan Area Kerja Javascript"