Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Menginstal Aplikasi Pada HP (Smartphone) Android Secara Offline

www.niguru.com
Niguru.com | Minggu, 4 Mar 2018 | Secara umum para user HP Android menggunakan fasilitas Google Play Store untuk mencari aplikasi dan kemudian meng-install aplikasi yang sudah ditemukan di Google Play Store dengan meng-klik tombol INSTALL yang tersedia.

Dengan cara seperti itu, user wajib terhubung ke internet (online), baik saat pencarian aplikasi, maupun saat peng-install-an. Butuh waktu tertentu yang tergantung kualitas koneksi saat proses berlangsung, dan bila koneksi internet terputus maka, proses terhenti.



Ada cara yang lebih nyaman untuk meng-install aplikasi pada HP Android yaitu dengan meng-install secara OFFLINE. Untuk cara yang kedua ini user harus memiliki file .APK, yang merupakan file SETUP untuk HP Android.

Meng-install secara offline ini lebih menguntungkan saat user harus meng-install HP yang masih baru, proses install bisa jauh lebih cepat dan tidak perlu harus online.
Berikut ini contoh cara meng-install HP secara offline, sebagai contoh Niguru.com menyediakan file .APK dari aplikasi jam digital sebesar layar.

File dari aplikasi tersebut dapat di-download di: http://activeterium.com/Gbvl
Dan berikut ini langkah-langkah untuk meng-install secara offline:






Demikianlah langkah-langkah untuk meng-install aplikasi di HP Android secara offline.
Selamat mencoba .. Have a nice day :-)

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)

Posting Komentar untuk "Menginstal Aplikasi Pada HP (Smartphone) Android Secara Offline"