Inilah Cara Untuk Membuat Tabel Pada Microsoft Word

Beruntunglah Microsoft sudah memberikan fasilitas untuk membuat tabel pada aplikasi MS Word yang mereka buat. Pada posting ini Niguru.com akan menjelaskan langkah-langkah untuk membuat tabel pada aplikasi MS Word.
Klik tab Insert > Table:
Misalnya kita akan membuat tabel 4x3 maka lakukan drag 4 kotak ke kanan dan drag 3 kotak ke bawah:
Hasilnya:
Isikan informasi yang akan diisikan pada tabel:
Drag pada garis pembatas kolom untuk mengatur lebar kolom:
Select (pilih) kolom yang akan diatur, klik tombol Shading untuk mengganti warna background (warna font biasanya akan menyesuaikan secara otomatis):
Select kolom yang akan diatur, klik Center untuk mengatur posisi teks ke posisi tengah:
Untuk menambah baris tempatkan kursor pada sisi kanan baris paling akhir dan tekan [Enter]:
Hasilnya:
Demikianlah cara untuk membuat tabel pada aplikasi MS Word.
Selamat mencoba .. Have a nice day :-)
Posting Komentar untuk "Inilah Cara Untuk Membuat Tabel Pada Microsoft Word"