Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Membuat Link Antara Irfanview Dengan Photoshop

www.niguru.com Niguru.com | Selasa, 19 Okt 2021 | Pada posting sebelumnya Niguru.com sudah pernah memperkenalkan Irfanview, aplikasi penampil gambar yang dapat diperoleh secara gratis, namun memiliki kemampuan yang sangat baik.

Salah satu fasilitas yang disediakan oleh Irfanview adalah tombol shortcut yang dapat membantu user membuka gambar dengan menggunakan aplikasi browser atau pengolah gambar lainnya.

Berikut ini cara untuk membuat shortcut atau link antara Irfanview dengan Adobe Photoshop.

Buka aplikasi Irfanview:

www.niguru.com

Klik menu > Options > Properties:

www.niguru.com

Hasilnya:

www.niguru.com

Klik Browse:

www.niguru.com

Jelajahi storage (ruang penyimpanan), temukan file eksekusi untuk Photoshop, klik pada file tersebut:

www.niguru.com

Klik Open:

www.niguru.com

Klik OK:

www.niguru.com

Untuk menguji apakah link ke Photoshop sudah berfungsi. Tekan tombol [Shift + 1] pada keyboard:

www.niguru.com

Hasilnya file gambar akan terbuka pada Photoshop:

www.niguru.com

Demikianlah penjelasan mengenai cara membuat link antara Irfanview dengan Photoshop.
Selamat mencoba .. Have a nice day :-)

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)

Posting Komentar untuk "Membuat Link Antara Irfanview Dengan Photoshop"